Back to Top
POLITIK

Kritik Isu Presiden 3 Periode, PKS: Masih Banyak Stok Pemimpin Lain yang Lebih Baik!

DEMOCRAZY.ID
Maret 18, 2021
0 Komentar
Beranda
POLITIK
Kritik Isu Presiden 3 Periode, PKS: Masih Banyak Stok Pemimpin Lain yang Lebih Baik!

DEMOCRAZY.ID - Presiden Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Ahmad Syaikhu menyatakan masih banyak tokoh di Indonesia yang memiliki kapabilitas serta mampu menjadi presiden selanjutnya. Syaikhu bicara demikian menyikapi isu amendemen UUD 1945 agar presiden bisa menjabat hingga tiga periode. "PKS meyakini bahwa negeri ini memiliki banyak stok pemimpin dan tokoh yang memiliki kredibilitas, kapasitas, dan akseptabilitas untuk memimpin Indonesia ke depan," kata Syaikhu saat berpidato dalam penutupan Rakernas PKS di Hotel Bidakara, Jakarta, Kamis (18/3). Ia juga menegaskan bahwa pembatasan 2 periode dalam UUD 1945 bertujuan untuk memastikan bahwa kaderisasi kepemimpinan nasional berjalan dengan baik. Rakyat, kata dia, harus diberikan berbagai alternatif calon-calon presiden baru yang akan memimpin Indonesia ke depan. Syaikhu menegaskan pembatasan masa jabatan presiden juga untuk menghindari adanya penyelewengan kekuasaan, korupsi, kolusi, dan nepotisme. Mengenai isu masa jabatan presi
Baca selengkapnya

Penulis blog