Back to Top
HUKUM

Pistol HS-9 vs Glock 17 Yang Dipakai Bharada E Dipertanyakan Sejumlah Pakar, Kasusnya Tambah Rumit

DEMOCRAZY.ID
Juli 18, 2022
0 Komentar
Beranda
HUKUM
Pistol HS-9 vs Glock 17 Yang Dipakai Bharada E Dipertanyakan Sejumlah Pakar, Kasusnya Tambah Rumit

HS-9 vs Glock 17, Unggul Mana? Peristiwa penembakan Brigadir Nofriansyah Yosua Hutabarat atau Brigadir J di rumah dinas Kadiv Propam Polri Irjen Ferdy Sambo terus menyedot perhartian publik. Brigadir Yosua disebut memakai pistol HS-9 saat menembak rekannya sendiri, Bharada E. Berikut ini fakta-fakta mengenai pistol HS-9 milik Brigadir Yosua yang kini sudah disita oleh Polres Metro Jakarta Selatan.  Senjata api jenis pistol HS-9 telah banyak digunakan secara global, misalnya Federal Bureau of Investigation (FBI), Polisi Sipil Amerika Serikat, juga digunakan oleh beberapa kesatuan elit dunia. Di Indonesia sendiri HS-9 telah digunakan di jajaran Korps Brimob Polri untuk memperkuat persenjataan unit khusus mereka seperti unit CRT (Crisis Response Team) lawan teror, serta digunakan dalam penugasan internasional Polri di PBB dalam misi Formed Police Unit (FPU) di Sudan. Di Indonesia, Polri mulai menggunakan senjata ini pada tahun 2000-an.  Salah satunya dipakai oleh Korps Brimob Polri untuk
Baca selengkapnya

Penulis blog