Back to Top
POLITIK

4 Aksi Demo Mahasiswa Terbesar di Indonesia Sepanjang Sejarah

DEMOCRAZY.ID
April 10, 2022
0 Komentar
Beranda
POLITIK
4 Aksi Demo Mahasiswa Terbesar di Indonesia Sepanjang Sejarah

DEMOCRAZY.ID - Mahasiswa selalu menjadi garda terdepan dalam menyuarakan aspirasi yang mewakili rakyat Indonesia.  Aksi menyuarakan suara rakyat ini biasa dilakukan dengan pergerakan-pergerakan berupa aksi unjuk rasa atau demo, ribuan mahasiswa yang berasal dari berbagai perguruan tinggi bersatu untuk bisa mencapai apa yang diinginkan oleh masyarakat. Pada dasarnya, biasanya alasan mahasiswa melakukan aksi unjuk rasa atau demonstrasi adalah karena ada kebijakan-kebijakan pemerintah yang dianggap tidak memihak kepada rakyatnya.  Aksi demo ditujukan kepada pemerintah dan Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) yang memiliki tanggung jawab atas kebijakan-kebijakan yang ada. Diketahui dalam sejarah, terdapat beberapa aksi demonstrasi besar mahasiswa yang pernah terjadi di Indonesia.  Berikut rangkuman 4 aksi demonstrasi besar-besaran mahasiswa dalam menyuarakan aspirasi masyarakat: 1. Demonstrasi Tritura, tahun 1966 Demonstrasi besar pertama yang pernah terjadi di Indonesia yaitu terjadi pada tahun
Baca selengkapnya

Penulis blog