Back to Top
HUKUM POLITIK

Cuma Koar-koar Doang Tapi Gak Berani Lapor Soal Menteri Minta Setoran Rp 40 M, Mahfud MD Disebut Layak Diganti

DEMOCRAZY.ID
Januari 13, 2022
0 Komentar
Beranda
HUKUM
POLITIK
Cuma Koar-koar Doang Tapi Gak Berani Lapor Soal Menteri Minta Setoran Rp 40 M, Mahfud MD Disebut Layak Diganti

DEMOCRAZY.ID - Pernyataan Menko Polhukam, Mahfud MD, yang menyebut ada menteri meminta anak buahnya untuk "mencarikan" uang setoran puluhan miliar dan masuk ke kantong Menteri, harus dibuktikan. Jika Mahfud diam, maka ia harus mundur dari jabatannya sebagai pembantu presiden. Demikian disampaikan Direktur Eksekutif Indonesia Political Opinion (IPO), Dedi Kurnia Syah, kepada wartawan di Komplek Parlemen, Senayan, Jakarta, Kamis (13/1). "Jika benar apa yang ia sampaikan, Presiden layak mempertimbangkan mengganti Mahfud MD dengan tokoh lain yang berani bertindak saat mengetahui ada tindakan kriminal di kementerian, tetapi bersikap diam," kata Dedi Kurnia. Menurut Dedi, sulit menilai pernyataan Mahfud MD soal adanya informasi korupsi di kementerian itu, entah pada periode ini atau yang telah lalu.  Sebab, ia hanya menyampaikan ke publik tanpa ada tindakan apapun, padahal ia berada di posisi strategis. "Tetapi jika informasi yang ia utarakan itu tidak benar, Presi
Baca selengkapnya

Penulis blog