Back to Top
DAERAH

Mewah! Ini Penampakan Istana Garuda Jokowi di Ibu Kota Baru

DEMOCRAZY.ID
Desember 31, 2021
0 Komentar
Beranda
DAERAH
Mewah! Ini Penampakan Istana Garuda Jokowi di Ibu Kota Baru

DEMOCRAZY.ID - Rencana pemindahan ibu kota negara dari Jakarta ke Kalimantan rencananya akan mulai direalisasikan pada 2022 nanti.  Pembangunan istana presiden pun tak akan menunggu dan akan segera dibangun. Pada awal tahun ini, Kepala Bappenas/Menteri PPN Suharso Monoarfa mengatakan menurut rencana awal, groundbreaking pembangunan istana presiden direncanakan akan dilakukan jelang akhir tahun ini. "Kalau semua rancangan yang di master plan yang disusun dan detail plan yang sudah disiapkan. Kita optimis mudah-mudahan istana Presiden bisa di groundbreaking pada tahun ini [2021]," kata Suharso dalam rapat kerja bersama Komisi XI, DPR RI, Rabu (17/3/2021). Namun tampaknya pembangunan ini masih belum direalisasikan.  Meski tak dijelaskan alasannya, namun prioritas pemerintah saat ini masih seputar penanganan covid-19 dan pemulihan ekonomi nasional. Meski sampai saat ini masih tertunda, namun sebenarnya pemerintah telah menetapkan konsep dasar pembangunan ibu kota ini dengan mel
Baca selengkapnya

Penulis blog