Back to Top
HEALTH

Luhut: Negara Mana yang Lebih Murah Tes PCR dari Kita?

DEMOCRAZY.ID
Maret 12, 2024
0 Komentar
Beranda
HEALTH
Luhut: Negara Mana yang Lebih Murah Tes PCR dari Kita?

DEMOCRAZY.ID - Menteri Koordinator Kemaritiman dan Investasi (Menko Marves) Luhut Binsar Pandjaitan mengklaim harga tes Polymerase Chain Reaction (PCR) di tanah air dinilai sangat murah dibandingkan dengan negara lain. Luhut pun mempertanyakan pihak yang kerap mengkritik harga PCR di Indonesia mahal. Dia lalu membandingkan harga PCR di tanah air dengan negara Amerika Serikat-Singapura. "Negara mana yang paling murah (tes PCR) dari kita? sekarang Amerika kamu lihat berapa? Iya. Ayo mana Amerika? Saya dari Amerika 350 dollar. Dia minta kalau kita datangin ke dia 250 dollar. Di Singapura tanya berapa ratus dolar? enggak juga (mahal)," kata Luhut dalam wawancara dengan CNN TV pada Jumat (12/11/2021). Dia mengakui bahwa sempat tingginya harga tes PCR didorong dengan bahan baku kimia reagen yang sempat langka.  Namun, kejadian itu segera dievaluasi hingga harga PCR kini di bawah Rp 300 ribu. "Akhirnya perlahan-lahan itu bisa menurun. Tapi setiap keputusan selama saya menjadi
Baca selengkapnya

Penulis blog