Back to Top
EKBIS

Kuliti Kejanggalan IBC Beli Perusahaan Mobil Listrik Jerman, Ahok: Kenapa Tak Gandeng China?

DEMOCRAZY.ID
Maret 12, 2024
0 Komentar
Beranda
EKBIS
Kuliti Kejanggalan IBC Beli Perusahaan Mobil Listrik Jerman, Ahok: Kenapa Tak Gandeng China?

DEMOCRAZY.ID - Komisaris Utama PT Pertamina (Persero) Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok mengungkapkan kejanggalan rencana dari Indonesia Battery Corporation (IBC) yang berniat membeli perusahaan mobil listrik asal Jerman. Ahok mengaku sebagai dewan komisaris Pertamina telah menerima paparan mengenai rencana pembelian tersebut. Namun yang membuatnya curiga dari paparan tersebut ialah mengenai tujuan pembelian perusahaan Jerman ini untuk masuk pasar AS dan China.  Dia pun mempertanyakan dasar dari pembelian perusahaan. “Saya denger ini PT IBC ini mau beli pabrik mobil Jerman ini, itu PPI pernah paparan kepada kami dekom (dewan komisaris), kami bilang narasinya apa mesti beli mobil listrik Jerman. ‘Supaya kita bisa masuk pasar Amerika, masuk pasar China’.  Itu yang saya bilang hati-hati, anda enggak boleh ingin boleh sesuatu, anda mengarang atau memberikan future valuasinya ke depan, dasarnya apa, valuasi future, ini barang baru,” kata Ahok dalam saluran YouTube Panggil Saya BTP Jumat, 2
Baca selengkapnya

Penulis blog