Back to Top
POLITIK

Presiden Mereka Masuk Pandora Papers, Parlemen Ekuador Langsung Lakukan Investigasi

DEMOCRAZY.ID
Oktober 12, 2021
0 Komentar
Beranda
POLITIK
Presiden Mereka Masuk Pandora Papers, Parlemen Ekuador Langsung Lakukan Investigasi

DEMOCRAZY.ID - Parlemen Ekuador sepakat melalui hasil voting menginvestigasi lanjut Pandora Papers khususnya yang mengekspos adanya kekayayaan dari hasil bisnis offshore yang berkaitan dengan Presiden Ekuador Guillermo Lasso. "Pleno di DPR nasional menyetujui dengan adanya 105 suara sebuah instruksi atau pansus terkait konstitusi, HAM dan hak-hak menyelidiki Pandora Papers termasuk di dalamnya perusahana cangkang dan suaka pajak. Laporan penyelidikan pansus akan dilakukan dalam 30 hari," dicuitkan dalam akun Twitter resmi Parlemen Ekuaodor. Diketahui pada pekan lalu, DPR setempat meloloskan usulan anggota DPR Ronny Aleaga Santos untuk menyelidiki transparansi dan menganalisis hasil temuan data Pandora Papers. Diketahui pada awal Oktober 2021, Konsorsium Internasional Jurnalis Investigasi (ICIJ) mengungkap bundelan data yang disebut Pandora Papers, bocoran dari sekitar 11,9 juta data keuangan dunia termasuk 300 bisnis pengeboran minyak yang mencakup di dalamnya 300 tokoh berpe
Baca selengkapnya

Penulis blog