Back to Top
POLITIK

Dukung Perpanjangan Jabatan Jokowi 2-3 Tahun, JoMan: Kan Sedang Kondisi Darurat Covid, Pemilu Juga Butuh Dana Besar

DEMOCRAZY.ID
September 02, 2021
0 Komentar
Beranda
POLITIK
Dukung Perpanjangan Jabatan Jokowi 2-3 Tahun, JoMan: Kan Sedang Kondisi Darurat Covid, Pemilu Juga Butuh Dana Besar

DEMOCRAZY.ID - Wacana amandemen UUD 1945 merembet ke isu perpanjangan masa jabatan presiden. Presiden Joko Widodo (Jokowi) disebut menolak gagasan-gagasan tersebut.  Relawan Jokowi Mania (JoMan) mendukung perpanjangan masa jabatan presiden karena pandemi COVID-19. "Jadi durasi jabatan presiden ditambah selama 2 sampai 3 tahun bisa jadi solusi. Ini beda dengan wacana presiden 3 periode yang harus via pemilu. Sementara dana pemilu bisa digunakan dulu untuk stimulan ekonomi dan sosial," ujar Ketum Jokowi Mania, Immanuel Ebenezer (Noel), kepada wartawan, Kamis (2/9/2021). Noel menyebut penambahan durasi jabatan presiden amat berbeda dengan wacana presiden 3 periode.  Noel mengaku dalam posisi menolak presiden 3 periode. Mendukung penambahan masa jabatan presiden, Noel menyebut gagasan ini memerlukan amandemen UUD 1945.  Perubahan konstitusi harus diusulkan minimal oleh sepertiga jumlah anggota Majelis Permusyawaratan Rakyat atau 237 dari 711 anggota DPR dan DPD dan ini disebut b
Baca selengkapnya

Penulis blog