Back to Top
EKBIS

Soal Biaya Cat Ulang Pesawat Presiden Rp2 M, Ngabalin: Apa Masalahnya?

DEMOCRAZY.ID
Maret 12, 2024
0 Komentar
Beranda
EKBIS
Soal Biaya Cat Ulang Pesawat Presiden Rp2 M, Ngabalin: Apa Masalahnya?

DEMOCRAZY.ID - Tenaga Ahli Utama Kantor Staf Presiden Ali Mochtar Ngabalin mempertanyakan kritik dari pengamat penerbangan Alvin Lie dan pihak lainnya soal pengecatan pesawat kepresidenan yang menelan anggaran Rp2 miliar. Ngabalin merasa tak ada masalah karena tidak mengganggu anggaran penanganan Covid-19.  Menurutnya, Rp2 miliar digunakan untuk cat dan perawatan pesawat 7 tahun sekali. "Kalau mau lihat biaya perawatan, cat, kemudian pemeriksaan 7 tahun dilakukan, Rp1 miliar-Rp2 miliar untuk pesawat presiden di mana masalahnya?" kata Ngabalin, Rabu (4/8). Ia menegaskan bahwa pengecatan pesawat kepresidenan tidak diambil dari anggaran penanganan Covid-19.  Menurutnya, Kementerian Sekretariat Negara telah mengalokasikan ratusan miliar rupiah untuk penanganan Covid-19. "Mau Rp1 miliar, Rp2 miliar, untuk perawatan penerbangan VVIP presiden tidak masalah, tidak mengganggu anggaran covid karena refocusing anggaran sudah dilakukan 2-3 kali," tutur Ngabalin. Politikus Par
Baca selengkapnya

Penulis blog