Back to Top
POLITIK

Survei Capres: Citra Lebih Penting daripada Kinerja

DEMOCRAZY.ID
Juni 05, 2021
0 Komentar
Beranda
POLITIK
Survei Capres: Citra Lebih Penting daripada Kinerja

DEMOCRAZY.ID - Survei Parameter Politik Indonesia mengungkap masyarakat Indonesia lebih memilih calon presiden (capres) yang punya citra tegas dan disiplin dibanding capres yang memiliki kinerja bagus. Survei itu mencatat "tegas dan disiplin" sebagai alasan paling populer dalam memilih capres.  Alasan itu disampaikan 7,8 persen responden dan menempati urutan pertama motif memilih capres. Ada dua alasan yang menempati urutan kedua, yakni "dekat dengan rakyat" dan "kinerjanya bagus" .  Kedua alasan itu sama-sama dipilih oleh 5,5 persen responden. Alasan lain yang terjaring dalam survei itu adalah ramah dan santun (3,2 persen), berwibawa (3 persen), cerdas dan pintar (2,8 persen), mampu memimpin Indonesia ke depan (2,8 persen), serta berasal dari militer (2,6 persen). Survei itu juga mengungkap sebagian besar masyarakat memilih capres karena alasan psikologis, seperti "tegas dan disiplin" serta "dekat dengan rakyat" saat memilih capres
Baca selengkapnya

Penulis blog