Back to Top
HUKUM KRIMINAL POLITIK

Dirsoskam Antikorupsi: KPK Tidak Ingin 75 Pegawainya Lanjutkan Pemberantasan Korupsi di Negeri Ini!

DEMOCRAZY.ID
Maret 12, 2024
0 Komentar
Beranda
HUKUM
KRIMINAL
POLITIK
Dirsoskam Antikorupsi: KPK Tidak Ingin 75 Pegawainya Lanjutkan Pemberantasan Korupsi di Negeri Ini!

DEMOCRAZY.ID - Direktur Sosialisasi dan Kampanye Antikorupsi KPK, Giri Suprapdiono menduga, 75 orang yang tidak lolos tes wawasan kebangsaan (TWK) tidak diinginkan di Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK).  Menurut Giri, hasil TWK sebetulnya tidak terlalu signifikan untuk bisa jadi ukuran layak atau tidaknya seseorang untuk tetap berada di KPK.  “Jadi saya berkeyakinan bahwa hasil tes itu sebenarnya tidak signifikan, tapi kemungkinan kami-kami ini tidak diinginkan untuk melanjutkan pemberantasan korupsi di Republik ini,” ujar Giri dalam diskusi virtual Polemik MNC Trijaya bertajuk "Dramaturgi KPK" , Sabtu (8/5/2021). Giri membeberkan, pada TWK pegawai KPK mengikuti tes terkait dengan radikalisme.  Selain itu, para pegawai juga diberikan tes psikologi.  Kemudian, peserta tes diminta tanggapan yang berkaitan seputar organisasi seperti Front Pembela Islam (FPI), Partai Komunis Indonesia (PKI), hingga sejumlah kebijakan pemerintah.  Menurutnya, dari sejumlah tes yang ada, ada soa
Baca selengkapnya

Penulis blog