Back to Top
EDUKASI

Respek! Pasutri Ini Rela Jual Rumah dan Mobil Demi Beri Pendidikan Bagi Warga Papua

DEMOCRAZY.ID
April 05, 2021
0 Komentar
Beranda
EDUKASI
Respek! Pasutri Ini Rela Jual Rumah dan Mobil Demi Beri Pendidikan Bagi Warga Papua

DEMOCRAZY.ID - Berhati malaikat, kata-kata yang rasanya patut disematkan kepada pasangan suami istri (pasutri), Luther Tan dan Sherly Indradewi Melubu. Bagaimana tidak, warga Merauke Papua ini rela mengorbankan harta benda dan sisa hidup mereka untuk mengabdi demi turut membangun sumber daya manusia di Papua. Sang suami, Luther Tan, lahir dan besar di Jakarta, sementara istrinya, Sherly, lahir dan besar di derah Gorontalo. Perhatian keduanya terhadap mereka yang kekurangan sudah muncul saat sama-sama kuliah di salah satu Universitas di Yogyakarta.  Luther yang merupakan adik kelas dari Sherly merasa prihatin dengan keadaan teman sekampus mereka asal Papua yang sulit beradaptasi dengan lingkungan dan tampak tidak percaya diri saat berinteraksi dengan teman-teman kampus yang lain. “Di kampus itu kami ada beberapa teman dari Papua, sepertinya mereka dari Pegunungan Bintang dan Puncak Jaya. Saat ada dalam ruang kuliah saya merasa, kita sama-sama Indonesia tapi kok ada sesuatu yang berbeda
Baca selengkapnya

Penulis blog