Back to Top
HUKUM

Diduga Jadi Mafia Kasus, Kejagung RI Resmi Pecat Chaerul Amir sebagai Sesjamdatun

DEMOCRAZY.ID
April 30, 2021
0 Komentar
Beranda
HUKUM
Diduga Jadi Mafia Kasus, Kejagung RI Resmi Pecat Chaerul Amir sebagai Sesjamdatun

DEMOCRAZY.ID - Kejaksaan Agung (Kejagung) RI mencopot Chaerul Amir dari jabatannya sebagai Sekretaris Jaksa Agung Muda Perdata dan Tata Usaha Negara (Sesjamdatun).   Pencopotan terhadap Chaerul Amir itu diduga lantaran terlibat sebagai mafia kasus. Mengutip suaracom jaringan terkini.id, Kepala Pusat Penerangan Hukum Kejaksaan Agung RI, Leonard Eben Ezer Simanjuntak membenarkan adanya pencopotan tersebut.  Dia menyebut, pencopotan terhadap Chaerul Amir dilakukan setelah bidang pengawasan Kejagung merampungkan hasil inspeksi. "Berdasarkan laporan hasil pemeriksaan (LHP) inspeksi kasus bidang pengawasan Kejagung, terlapor bapak CA terbukti melakukan pelanggaran disiplin pegawai negeri sipil, yaitu menyalahgunakan wewenang," kata Leonard Jumat 30 April 2021. Leonard mengatakan, hasil LHP tersebut menjadi dasar pertimbangan. Atas hal itu, pihak Kejaksaan Agung RI menerbitkan Keputusan Wakil Jaksa Agung RI  Nomor: KEP-IV-27/B/WJA/04/2021 tanggal 27 April 2021 tentang Penjatuhan Huk
Baca selengkapnya

Penulis blog