Back to Top
HUKUM

Pengacara Walk Out, Gus Nur Sendirian Hadapi Jaksa di Sidang

DEMOCRAZY.ID
Februari 23, 2021
0 Komentar
Beranda
HUKUM
Pengacara Walk Out, Gus Nur Sendirian Hadapi Jaksa di Sidang

DEMOCRAZY.ID - Sidang lanjutan perkara ujaran kebencian atas terdakwa Sugi Nur Raharja alias Gus Nur kembali digelar di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Selasa (23/2/2021).  Namun, dalam sidang kuasa hukum Gus Nur tidak terlihat dalam ruang persidangan. Sedianya, sidang dengan agenda pemeriksaan saksi dari pihak Jaksa Penuntut Umum (JPU) diagendakan berlangsung pukul 10.00 WIB.  Namun, sidang yang dipimpin hakim ketua Toto Ridarto tersebut baru dimulai pada pukul 13.45 WIB. Sebenarnya, tim kuasa hukum Gus Nur yang diwakili oleh Ricky Fatamazaya sudah tiba di lokasi sejak pukul 10.00 WIB.  Hanya saja, pafa saat persidangan telah dibuka oleh majelis hakim, mereka tidak berada dalam ruang utama Pengadilan Negeri Jakarta Selatan. Ricky, dalam pesan suara via sambungan Whatsapp menyatakan, pihaknya sengaja mengambil sikap walk out.  Alasannya, dua saksi, yakni Menteri Agama, Yaqut Cholil Chomumas atau Gus Yaqut dan Ketua Umum PB NU, Said Aqil Siradj tidak hadir karena sakit. "Kami se
Baca selengkapnya

Penulis blog