Back to Top
HUKUM POLITIK

Jubir Presiden Sebut Pelaporan Pakai UU ITE Meningkat karena Hal Ini

DEMOCRAZY.ID
Februari 19, 2021
0 Komentar
Beranda
HUKUM
POLITIK
Jubir Presiden Sebut Pelaporan Pakai UU ITE Meningkat karena Hal Ini

DEMOCRAZY.ID - Juru bicara Presiden Joko Widodo, Fadjroel Rachman, menyebut terdapat 251 kasus pengaduan ke kepolisian dengan menggunakan Undang-undang Informasi dan Transaksi Elektronik (UU ITE) selama 2015-2020. Meningkatnya kasus yang mengandalkan UU ITE itu disebabkan adanya peningkatan penggunaan internet di masyarakat. Fadjroel menjelaskan terdapat 72 kasus pada 2008 hingga 2014. Angka itu lantas terus meningkat bahkan hingga 2020. Menurutnya itu dikarenakan adanya peningkatan penggunaan internet. Kalau dilihat dari periode 2008 hingga 2014, pengguna internet di Indonesia mencapai 385,1 juta orang. Sedangkan dilihat dari 2014 hingga saat ini, pengguna internet naik hingga 113,15 persen atau sekitar 820,83 juta pengguna. "Jadi ada peningkatan juga pada pemakaian internet, sehingga kasusnya pun saling adu antara masyarakat menggunakan UU ITE," kata Fadjroel dalam sebuah diskusi virtual, Jumat (19/2/2021). Selain itu, penyebab banyaknya pelaporan ke kepolisian ialah kare
Baca selengkapnya

Penulis blog