Back to Top
PERISTIWA POLITIK

Peserta Demo Tolak Kedatangan Anies di Bandung Akui Dibayar Rp100 Ribu

DEMOCRAZY.ID
Januari 23, 2023
0 Komentar
Beranda
PERISTIWA
POLITIK
Peserta Demo Tolak Kedatangan Anies di Bandung Akui Dibayar Rp100 Ribu

DEMOCRAZY.ID - Beberapa orang yang berdemonstrasi menolak kedatangan Anies Baswedan di dekat kawasan Jalak Harupat, Bandung mengaku dibayar Rp100 ribu. Mereka juga dikasih makan dan minum. “Saya mah, ikut-ikutan saja dan dikasih Rp100 ribu. Ada makan dan minum,” kata peserta demo yang tidak mau disebutkan namanya kepada redaksi SuaraNasional, Ahad (22/1/2023). Pria yang berumur sekitar 23 tahun ini tidak mempunyai pekerjaan tetap.  “Kebetulan ada yang ngajak, saya mah ikut. Selama ini saya tidak mempunyai pekerjaan tetap,” ungkapnya. Peserta demo lainnya mengaku diajak untuk demonstrasi menolak kedatangan Anies di Bandung.  “Sebelum demo kami dikasih pengarahan,” paparnya. Ia mengaku dikasih uang Rp100 ribu untuk demonstrasi menolak kedatangan Anies di Bandung.  “Uang lelah katanya. Saya terima saja,” jelasnya. Sejumlah warga dari Aliansi Masyarakat Kabupaten Bandung (Amkab) melakukan demonstrasi di dekat area Si Jalak Harupat, Soreang, Kabupaten Bandung.  Aksi tersebut dilakukan s
Baca selengkapnya

Penulis blog