Back to Top
HUKUM

Waduh! Website Kejari Garut Kena Hack, Ada Hubungannya Dengan Ferdy Sambo dan Brigadir Joshua

DEMOCRAZY.ID
Agustus 03, 2022
0 Komentar
Beranda
HUKUM
Waduh! Website Kejari Garut Kena Hack, Ada Hubungannya Dengan Ferdy Sambo dan Brigadir Joshua

DEMOCRAZY.ID - Website Kejari Garut kena hack sejak Rabu (3/8/2022) pagi sekitar pukul 10.00 WIB.  Peretasan itu diduga berkaitan dengan kasus kematian Brigadir Joshua. Tampilan layar utama website Kejari Barut kena hack berubah dan terdapat pesan dari pelaku peretasan. Di website Kejari Garut itu, terdapat tulisan huruh kapital berukuran besar, dengan latar belakang warna hijau. “Bubarkan Satgassus Merah Putih,” demikian tulisan tersebut. Di bawah tulisan itu, disampaikan bahwa peretasan dilakukan sebagai bentuk protes atas penanganan kasus tewasnya Brigadir Joshua. “Keberadaan Satgassus Merah Putih dapat menggangu jalannya penyelidikan pembunuhan Brigadir Joshua,” Di bawah tulisan tersebut, juga disebutkan pelaku peretasan situs Kejari Garut. Pelaku peretasan mengaku bernama Opposite6890. “Maaf admin gak jelas numpang posting-Opposite6890,” tulis pesan itu. Tepat di sebelah kiri tulisan itu terdapat logo Satgassus Merah Putih Polri. Kasi Penkum Kejati Jabar, Sutan Harahap menyata
Baca selengkapnya

Penulis blog