Back to Top
DAERAH

Resmikan Gapura Chinatown Glodok, Anies Dikerubuti Warga Etnis Tionghoa: Yang Benci Pak Anies Cuma Buzzer Murahan!

DEMOCRAZY.ID
Juli 01, 2022
0 Komentar
Beranda
DAERAH
Resmikan Gapura Chinatown Glodok, Anies Dikerubuti Warga Etnis Tionghoa: Yang Benci Pak Anies Cuma Buzzer Murahan!

DEMOCRAZY.ID - Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan meresmikan gapura Chinatown di Glodok, Jakarta Barat. Anies juga sempat membagi-bagikan angpau kepada barongsai. Pantauan di lokasi, Kamis (30/6/2022), sejak pukul 17.30 WIB, Anies terlihat memakai baju batik merah bermotif naga.  Dia tampak didampingi oleh jajaran Pemprov DKI Jakarta serta inisiator pembangunan gapura serta perwakilan etnis Tionghoa. Anies bersama rombongan mulanya berjalan menyusuri kawasan Chinatown Glodok menuju gapura. Mereka diiringi oleh arak-arakan serta atraksi barongsai. Pengunjung berbondong-bondong mendatangi Anies. Mereka berdesak-desakan dengan pengunjung lainnya demi berfoto bersama eks Mendikbud itu. Situasi sempat tak terkendali karena warga memaksa berjalan menuju Anies.  Petugas akhirnya mengingatkan agar warga tak saling dorong-dorongan serta bergantian mengambil foto. Salah seorang warga mengungkapkan antusiasnya ketika bertemu Anies. "Siapa yang tidak mengidolakan sosok seperti Anies yang pi
Baca selengkapnya

Penulis blog