Back to Top
EKBIS

Fantastis! Gaji Bos Pengelola Borobudur Tembus Rp 121 Juta/Bulan

DEMOCRAZY.ID
Maret 12, 2024
0 Komentar
Beranda
EKBIS
Fantastis! Gaji Bos Pengelola Borobudur Tembus Rp 121 Juta/Bulan

DEMOCRAZY.ID - Harga tiket untuk naik ke Candi Borobudur diwacanakan menjadi Rp 750 ribu. Harga tersebut dinaikkan dalam rangka konservasi situs peninggalan budaya tersebut. Menanggapi hal ini, Direktur Utama Taman Wisata Candi Borobudur, Prambanan, dan Ratu Boko (Persero) Edy Setijono menekankan penetapan harga Rp 750 ribu bagi wisatawan lokal yang ingin menaiki candi bukan dikarenakan hal komersial.  Pengelola memberikan akses khusus bagi pelajar yang ingin mempelajari Candi Borobudur dengan penetapan tarif Rp 5.000 saja per siswa untuk naik ke atas candi. "Sebagai wujud keberpihakan kita pada dunia pendidikan, untuk pelajar hanya ditetapkan Rp 5.000. Inilah jawaban kenapa kok mahal, seolah-olah jadi komersial. Tidak, bukan komersial, alasannya beda-beda. Oleh karenanya, untuk pelajar hanya Rp 5.000," kata Edy. Akses khusus kepada pelajar ini akan diberikan sebanyak 20-25% dari total kuota 1.200 orang per hari.  Penetapan kuota tersebut bertujuan untuk melindungi bangunan
Baca selengkapnya

Penulis blog