Back to Top
DAERAH

Wapres RI Ma'ruf Amin: Jangan Ada Lagi Warisan Konflik Berkelanjutan di Tanah Papua!

DEMOCRAZY.ID
April 20, 2022
0 Komentar
Beranda
DAERAH
Wapres RI Ma'ruf Amin: Jangan Ada Lagi Warisan Konflik Berkelanjutan di Tanah Papua!

DEMOCRAZY.ID - Wakil Presiden Ma'ruf Amin menerima persekutuan gereja-gereja di Papua dan Papua Barat di Istana Wakil Presiden, Jakarta Pusat.  Ma'ruf menegaskan konflik di Papua harus segera diakhiri. "Yang penting adalah sebenarnya pemerintah ingin bertemu-berdialog di Papua dengan gereja-gereja ini, tapi mereka pihak gereja lebih dahulu datang ke sini dan menyampaikan berbagai usulan konstruktif. Ya itu saya kira, karena memang pemerintah tidak mungkin bekerja sendiri," kata Ma'ruf seusai pertemuan di Istana Wakil Presiden, Jalan Medan Merdeka Utara, seperti dalam rekaman video yang diberikan oleh Setwapres, Rabu (20/4/2022). Ma'ruf mengatakan peran gereja di Papua sangatlah penting, terutama menghadapi berbagai persoalan hingga membangun perdamaian. "Peran gereja di Papua sangat penting dalam menghadapi bagaimana membangun pembangunan yang berkelanjutan di Papua, membangun kedamaian dan kesejahteraan. Gereja-gereja mengusulkan berbagai perbaikan di
Baca selengkapnya

Penulis blog