Back to Top
EKBIS

Jelang May Day, Buruh Ancam Demo Besar-besaran H-1 Lebaran

DEMOCRAZY.ID
Maret 12, 2024
0 Komentar
Beranda
EKBIS
Jelang May Day, Buruh Ancam Demo Besar-besaran H-1 Lebaran

DEMOCRAZY.ID - Ratusan buruh akan melakukan aksi bertepatan dengan Hari Buruh Internasional atau May Day pada tanggal 1 Mei 2022. Presiden Partai Buruh Said Iqbal menjelaskan, aksi ini akan dilakukan di depan Kantor KPU dengan mengusung tuntutan pemilu jujur adil, tolak politik uang, dan Pemilu harus diselenggarakan 14 Februari 2024. “Dari KPU, aksi akan dilanjutkan di Bundaran Hotel Indonesia dengan menyuarakan tuntutan tolak omnibus law, turunkan harga kebutuhan bahan pokok, dan copot MenterI Perdagangan yang telah kalah dengan mafia minyak goreng, ” katanya, Senin (25/4/2022). Secara serentak partai buruh pada 1 Mei, juga melakukan aksi di kantor KPUD provinsi. Setelah tanggal 1 Mei, buruh akan merayakan Peringatan May Day pada tanggal 14 Mei 2022. Aksi ini akan diikuti 100 ribu buruh dengan melibatkan buruh se-Jabodetabek di DPR RI. Setelah itu, akan dilakukan deklarasi perjuangan buruh oleh Partai Buruh dan gerakan buruh Indonesia di Jakarta International Stadium (JIS) atau Istor
Baca selengkapnya

Penulis blog