Back to Top
POLITIK

Diam Soal Biaya Proyek Kereta Cepat Membengkak, DPR Patut Diduga Terlibat

DEMOCRAZY.ID
April 24, 2022
0 Komentar
Beranda
POLITIK
Diam Soal Biaya Proyek Kereta Cepat Membengkak, DPR Patut Diduga Terlibat

DEMOCRAZY.ID - Managing Director Political Economy & Policy Studies (PEPS), Anthony Budiawan mendesak DPR RI menunjuk auditor internasional untuk mengaudit proyek Kereta Cepat Jakarta-Bandung yang mengalami pembengkakan biaya dari $4,5 miliar menjadi $8,1 miliar. Pakar di bidang politik ekonomi ini menilai, jika DPR diam saja, berarti para wakil rakyat yang duduk di lembaga eksekutif itu terlibat dalam pembengkakan biaya yang terindikasi merugikan keuangan negara tersebut. "Biaya kereta cepat membengkak menjadi $8,1 miliar jauh lebih besar dari tawaran Jepang sekitar $6 miliar. Artinya, proyek ini sudah merugikan keuangan negara: DPR wajib usut dan tunjuk auditor internasional. Diam saja, DPR patut diduga terlibat," kata Anthony melalui akun Twitternya, @ AnthonyBudiawan , seperti dikutip Minggu (24/4/2022). Sebelumnya, Ketua Umum Front Nasional Pancasila (FNP), Letjen Marinir (Purn) Suharto mengatakan, pembangunan infrastruktur di Indonesia banyak menggunakan utang dar
Baca selengkapnya

Penulis blog