Back to Top
AGAMA POLITIK

Gus Yahya Jelaskan Alasannya Mencalonkan Ketua Umum PBNU

DEMOCRAZY.ID
Desember 04, 2021
0 Komentar
Beranda
AGAMA
POLITIK
Gus Yahya Jelaskan Alasannya Mencalonkan Ketua Umum PBNU

DEMOCRAZY.ID - Khatib Aam PBNU KH Yahya Cholil Staquf menjelaskan alasannya maju dalam bursa calon Ketua Umum PBNU pada Muktamar ke-34 NU yang akan diselenggarakan di Lampung. Dirinya memang menawarkan diri untuk dipilih sebagai ketua umum PBNU dengan sejumlah hal yang telah diamatinya. "Karena saya melihat ada sejumlah hal penting yang harus dilakukan NU segera yaitu yang tema besarnya adalah transformasi konstruksi organisasi NU, supaya NU ini bisa lebih optimal di dalam mengaktualisasikan potensi-potensinya," kata Gus Yahya, sapaan karibnya, dalam wawancara dengan Tribun Network di kediamannya kawasan Jakarta Selatan, Sabtu (4/12/2021). Dia mengatakan dengan kebesaran NU baik secara nama maupun jumlah anggota maka akan ada citra atau wibawa yang juga terasa di dalam pengurus PBNU "Cuma persoalannya kemudian wibawa itu hanya aktual di tingkat PBNU dan di daerah-daerah yang komunitas NU-nya tebal," katanya. Kemudian, dikatakan Gus Yahya, di daerah yang komunitas
Baca selengkapnya

Penulis blog