Back to Top
AGAMA

Mahfud MD: Indonesia Bukan Negara Islam, Tapi Bisa Dibangun Jadi Islami

DEMOCRAZY.ID
November 25, 2021
0 Komentar
Beranda
AGAMA
Mahfud MD: Indonesia Bukan Negara Islam, Tapi Bisa Dibangun Jadi Islami

DEMOCRAZY.ID - Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Mahfud MD menegaskan bahwa Indonesia bukan negara Islam , tetapi bisa dibangun menjadi negara Islami.  Hal ini diungkapkan Mahfud dalam sambutannya pada acara peluncuran dan bedah dua buah buku karya Prof. Dr. Masykuri Abdillah, yakni Islam Agama Kedamaian, serta Islam dan Etika Kehidupan Berbangsa secara virtual, Kamis (25/11/2021). Dia menjelaskan Indonesia sebagai produk perjuangan dan produk jihad sudah menjadi negara Pancasila.  “Indonesia bukan negara Islam, tapi istilah Kyai Ma’ruf Amin itu negara berkesepakatan, negara perjanjian yang kemudian kita sebut negara Pancasila. Negara Indonesia bukan negara Islam, tetapi bisa kita bangun menjadi negara Islami. Bukan negara Islam, tapi negara Islami,” kata Mahfud. Lalu, apa itu negara Islami?  “Yaitu keberlakuan nilai-nilai dasar islam di dalam kehidupan berbangsa dan bernegara tanpa harus menyebut bahwa itu Islam,” tuturnya. Mahfud mengatakan banyak nilai-nilai
Baca selengkapnya

Penulis blog