Back to Top
POLITIK

Jokowi Kumpulkan Menterinya Mau Buat Rencana, Katanya Indonesia Miliki Potensi Besar

DEMOCRAZY.ID
November 23, 2021
0 Komentar
Beranda
POLITIK
Jokowi Kumpulkan Menterinya Mau Buat Rencana, Katanya Indonesia Miliki Potensi Besar

DEMOCRAZY.ID - Presiden Jokowi bersama Menko Marves Luhut B. Pandjaitan; Menteri Sekretaris Negara Pratikno; Menteri ESDM Arifin Tasrif; dan Ketua Masyarakat Energi Terbarukan Indonesia Surya Darma hadir dalam pembukaan Indonesia Energi Baru Terbarukan dan Konservasi Energi (EBTKE) ConEx Ke-10 Tahun 2021. Dalam pidato pembukaannya, Jokowi mengatakan bahwa Indonesia memiliki kekuatan dan potensi yang besar dalam sektor Energi Terbarukan. Ia menuturkan bahwa Indonesia memiliki 4.400 sungai dengan ukuran besar maupun sedang yang dapat digunakan sebagai hydro power. “Di Indonesia sendiri sebetulnya kita memiliki kekuatan yang sangat besar mengenai renewable energy ini, 418 Gigawatt baik itu dari hydropower, geothermal, bayu, solar panel, biofuel, arus bawah laut, dan yang lain-lainnya,” kata Jokowi. Jokowi menegaskan bahwa potensi tersebut harus diikuti dengan skenario yang baik untuk masuk ke transisi energi. Menurutnya, perlu dipersiapkan peta jalan yang jelas seperti pendanaan maupun
Baca selengkapnya

Penulis blog