Back to Top
HUKUM

Husin Shihab Resmi Laporkan Ketua Greenpeace dan Kiki Taufik ke Polisi Soal Kritisi Pernyataan Jokowi Tentang Deforestasi

DEMOCRAZY.ID
November 13, 2021
0 Komentar
Beranda
HUKUM
Husin Shihab Resmi Laporkan Ketua Greenpeace dan Kiki Taufik ke Polisi Soal Kritisi Pernyataan Jokowi Tentang Deforestasi

DEMOCRAZY.ID - Sekretaris Jendral Komite Pemberantasan Mafia Hukum (KPMH), Husin Shihab melaporkan Ketua Greenpeace Indonesia dan pemilik akun Twitter Kiki Taufik ke Polda Metro Jaya pada Selasa (9/11/2021). Greenpeace dilaporkan atas atas dugaan penyebaran berita bohong dan ujaran kebencian atas nama antar golongan atau SARA. Ketua Cyber Indonesia ini merasa dirugikan atas informasi menyesatkan yang ada di website Greepeace.org karena data yang disampaikan soal Deforestasi tidak sesuai dengan fakta yang sesungguhnya. Husin juga menilai data yang disampaikan pihak Greenpeace tidak sesuai dengan data selama pemerintahan Jokowi. “Justru selama pemerintahan Jokowi yang berusaha untuk menekan peningkatan Deforestasi dari tahun ke tahun dan tidak terjadi kebakaran hutan,” kata Husin kepada wartawan, Sabtu (13/11/2021). Dalam akun Twitternya Habib Husin juga mengajak netizen untuk boikot Greenpeace Indonesia dengan hashtag #BoikotGreenpeaceID karena diduga memberikan informasi menyesatkan,
Baca selengkapnya

Penulis blog