Back to Top
DAERAH POLITIK

Kritik Rencana Anies Bangun Rusun di Kampung Kunir yang Digusur Era Ahok, PDIP: Pencitraan!

DEMOCRAZY.ID
Oktober 15, 2021
0 Komentar
Beranda
DAERAH
POLITIK
Kritik Rencana Anies Bangun Rusun di Kampung Kunir yang Digusur Era Ahok, PDIP: Pencitraan!

DEMOCRAZY.ID - PDIP mengkritik rencana Gubernur DKI Anies Baswedan yang akan membangun rumah Kampung Susun Kunir, Tamansari, Jakarta Barat di lahan yang pernah digusur Basuki Tjahaja Purnama (Ahok).  Diketahui, lahan itu sebelumnya digusur karena melanggar izin pendirian bangunan karena berada di bantaran sungai Ciliwung. "Kalau memang peruntukannya bukan untuk perumahan digusur tapi dibangun lagi itu cuma sekadar lebih banyak ke pencitraan," kata Anggota DPRD DKI fraksi PDIP Johny Simanjuntak, kepada wartawan, Kamis (14/10/2021). Menurut Jhony, bantaran kali itu tidak diperuntukkan untuk pemukiman. Dia menilai Anies seharusnya membangun kampung susun di tempat lain. "Kan kita tahu bantaran itu kan bukan untuk pemukiman, kalau kemudian dibangun sekarang itu sama saja pencitraan, dia mau menunjukkan pokoknya beda dengan yang kemarin," ujarnya. "Kan masih bisa dibangun ditempat lain, lebih bagus dibangun ditempat lain yang jauh dari bantaran kali, kita punya ko
Baca selengkapnya

Penulis blog