Back to Top
HUKUM

Kritik Mundurnya Demokrasi dan Banyaknya 'Konflik Agraria' di Era Jokowi, Pakar Hukum Unair: Ada 'Gap' antara Kebijakan dan Realita!

DEMOCRAZY.ID
September 26, 2021
0 Komentar
Beranda
HUKUM
Kritik Mundurnya Demokrasi dan Banyaknya 'Konflik Agraria' di Era Jokowi, Pakar Hukum Unair: Ada 'Gap' antara Kebijakan dan Realita!

DEMOCRAZY.ID - Pakar Hak Asasi Manusia atau HAM Universitas Airlangga, Herlambang P Wiratraman mengungkapkan pelaksanaan reforma agraria di masa pemerintahan Presiden Joko Widodo atau Jokowi baru sebatas aspek administrasi tapi tidak menyentuh ide utama reforma agraria, yakni redistribusi tanah.     Herlambang mengungkapkan berbagai kasus di lapangan menunjukkan reforma agraria masih jauh dari cita-cita utamanya.  Konflik-konflik lahan memunculkan kekerasan, baik itu berupa intimidasi atau kriminalisasi dari aktor yang memiliki relasi kuasa yang lebih tinggi. "Ada gap antara kebijakan dan realita,” ujar alumni Leiden University yang juga peneliti LP3ES pada Seri Diskusi Negara Hukum bertema “Kemunduran Demokrasi dan Gagalnya Reforma Agraria” yang digelar LP3ES pada Kamis 23 September 2021 untuk memperingati Hari Tani. Menurut Herlambang, di masa kepemimpinan Presiden Joko Widodo atau Jokowi demokrasi mengalami kemunduran dan banyak terjadi konflik yang berkaitan dengan agraria. 
Baca selengkapnya

Penulis blog