Back to Top
EKBIS POLITIK

Pertanyakan Kepastian Biaya Ngecat Pesawat Presiden, Direktur CBA: Rp2 Miliar atau Rp45 Miliar?

DEMOCRAZY.ID
Maret 12, 2024
0 Komentar
Beranda
EKBIS
POLITIK
Pertanyakan Kepastian Biaya Ngecat Pesawat Presiden, Direktur CBA: Rp2 Miliar atau Rp45 Miliar?

DEMOCRAZY.ID - Direktur CBA Uchok Sky Khadafi mempertanyakan biaya nominal anggaran pengecatan atau pemeliharaan pesawat VVIP Kepresidenan, apakah Rp2 miliar atau Rp45 miliar? “Kami dari CBA (Center For Budget Analysis) ingin bertanya kepada Menteri Setneg Pratikno, Berapa sih nominal angka Anggaran ngecat Pesawat kepresidenan atau pemeliharaan pesawat VVIP kepresidenan,” ungkap Direktur CBA Uchok Sky Khadafi, Selasa (10/8/2021). Keterangan tertulis dari Uchok Sky Khadafi ini juga menjadi surat terbuka buat Mensesneg Pratikno yang diunggah di media sosial. Menurut keterangan Uchok, dari penelusuran dokumen RUP (rencana Umum Pengadaan) kementerian sekretariat Negara pada tahun 2020, ada dua proyek untuk pemeliharaan pesawat VVIP kepresidenan sebesar Rp45,7 miliar. Satu proyek dengan kode RUP 22432000 mempunyai anggaran sebesar Rp25,7 miliar. Sedangkan dengan kode RUP 22433549 yang mempunyai nilai sebesar Rp20 miliar. “Kemudian dari proyek sebesar Rp45,7 miliar ini, banyak publik tidak
Baca selengkapnya

Penulis blog