Back to Top
POLITIK

Ikut Soroti Larangan Pengibaran Bendera Indonesia, Rocky Gerung: Lama-lama 'Merah Putih' Dianggap Mural Juga Ini!

DEMOCRAZY.ID
Agustus 18, 2021
0 Komentar
Beranda
POLITIK
Ikut Soroti Larangan Pengibaran Bendera Indonesia, Rocky Gerung: Lama-lama 'Merah Putih' Dianggap Mural Juga Ini!

DEMOCRAZY.ID - Pengamat politik Rocky Gerung menanggapi soal hebohnya bendera Indonesia yang dilarang berkibar di Pantai Indah Kapuk (PIK). "Lama-lama orang berpikir bendera merah putih itu juga mural, jadi mesti diturunkan," katanya dikutip dari YouTube Rocky Gerung Official, Rabu 18 Agustus 2021. "Lama-lama ketegangan sosial ini dikonfirmasi oleh pertistiwa-peristiwa kecil samacam ini," sambungnya. Rocky Gerung mengaku mengenal daerah Pantai Indah Kapuk. Bahkan, 30 tahun lalu ia pernah riset tentang disparitas. "Jadi, waktu 30 tahun lalu lakukan riset di situ ada dua diskors yang berbeda, sehinga dari tembok rumah-rumah mewah itu kita bisa mendengar bunyi orang lagi masak di tembok sebelah atau pemulung tang tingtong benahin kaleng," kata Rocky Gerung bercerita. Rocky Gerung menyebut Pantai Indah Kapuk menjadi suatu subsistem yang ekslusif dan tumbuh seja orde bearu. "Di era ketika kita berupaya untuk menghasilkan kembali keadilan sosial, pantai in
Baca selengkapnya

Penulis blog