Back to Top
POLITIK

Puan Maharani Laris Manis Jelang Pilpres 2024, Mungkinkah Gegara Faktor Ini?

DEMOCRAZY.ID
Juni 02, 2021
0 Komentar
Beranda
POLITIK
Puan Maharani Laris Manis Jelang Pilpres 2024, Mungkinkah Gegara Faktor Ini?

DEMOCRAZY.ID - Puan Maharani laris manis dipasang-pasangkan dengan sejumlah pejabat dan politisi untuk maju di Pilpres 2024.  Laris manisnya Puan itu dinilai karena faktor PDIP. "Karena faktor PDIP sebagai partai penguasa dan pemenang pemilu 2 periode berturut-turut, wajar kemudian Puan disorongkan laris manis untuk diduetkan dengan jagoan sejumlah partai karena melihat ambang batas presiden ini 20%," ujar Pengamat politik dari Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah, Adi Prayitno, ketika dihubungi detikcom, Selasa (1/6/2021). "Maka sangat realistis kalau kemudian mengincar PDIP ini sebagai partner koalisi," kata Adi. Kemudian, Adi mengatakan seringnya Puan disodorkan dan dipasangkan dengan sejumlah pejabat ini menimbulkan kesan lain ke publik.  Yakni, kesan bahwa calon presiden dari PDIP yakni hanya lah Puan, bukan Ganjar Pranowo. "Kedua ada ada opini yang berkembang pasca kasus Ganjar Pranowo itu seakan-akan bahwa haram hukumnya bicara capres dar
Baca selengkapnya

Penulis blog