Back to Top
DAERAH PERISTIWA

Internet di Papua Padam Lebih dari Satu Bulan, Menteri Johnny: Faktor Alam!

DEMOCRAZY.ID
Juni 07, 2021
0 Komentar
Beranda
DAERAH
PERISTIWA
Internet di Papua Padam Lebih dari Satu Bulan, Menteri Johnny: Faktor Alam!

DEMOCRAZY.ID - Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kemenkominfo) RI membeberkan putusnya layanan internet di sejumlah wilayah Papua, yang terjadi sejak 30 April.  Putusnya layanan internet lebih dari satu bulan itu dikatakan karena faktor alam. Menteri Komunikasi dan Informatika Johnny G Plate mengatakan penyebabnya yakni putusnya kabel fiber optik bawah laut ruas Biak-Jayapura pada kedalaman 4.000 meter di bawah permukaan laut. "Gangguan ini dari hasil pengamatan kami diakibatkan karena faktor alam," ujar Johhny secara virtual, Senin (7/6). "Potensi itu tinggi sekali karena wilayah ini berkaitan dengan aktivitas vulkanik," tuturnya. Di samping itu ia menduga faktor alam yang terjadi itu merupakan akibat adanya panas dari aktivitas vulkanik bawah laut.  Hal itu, kata dia, mengakibatkan suhu tinggi yang bisa memutus kabel. Ia menuturkan hal ini bukan yang pertama terjadi.  Sebelumnya gangguan jaringan internet menggunakan jaringan kabel bawah laut itu pernah put
Baca selengkapnya

Penulis blog