Back to Top
HUKUM POLITIK

KPK Tak Jalankan Perintah Jokowi Soal 75 Pegawainya, Pengamat: Bukti Presiden Hanya Sebatas Retorika!

DEMOCRAZY.ID
Mei 25, 2021
0 Komentar
Beranda
HUKUM
POLITIK
KPK Tak Jalankan Perintah Jokowi Soal 75 Pegawainya, Pengamat: Bukti Presiden Hanya Sebatas Retorika!

DEMOCRAZY.ID - Presiden Joko Widodo (Jokowi) hanya retorika di mana tidak ada tindak lanjut 75 pegawai KPK yang gagal dalam Tes Wawasan Kebangsaan (TWK). “Pernyataan Jokowi terkait 75 pegawai KPK yang gagal TWK tidak tidak lanjut. Ini artinya Presiden hanya retorika saja,” kata pengamat politik Muslim Arbi, Selasa (25/5/2021). Menurut Muslim, pernyataan Jokowi itu mirip ketika meminta revisi UU ITE. “Faktanya tidak ada revisi UU UU ITE,” jelas Muslim. Muslim mengatakan, publik diperlihatkan dagelan seolah-olah Presiden Jokowi peduli terhadap 75 pegawai KPK yang gagal tes TWK.  “75 pegawai KPK yang gagal tes TWK akan tersingkir karena dianggap membahayakan bagi koruptor,” jelasnya. Kata Muslim, kalangan DPR pun tidak mendorong pernyataan Presiden Jokowi terhadap 75 pegawai KPK tersebut.  “Nampaknya ada kolaborasi DPR dengan pimpinan KPK untuk menyingkirkan 75 pegawai KPK itu,” ungkap Muslim. Ahli Hukum Tata Negara dari Universitas Gadjah Mada (UGM) Yogyakarta, Zainal Arifin Mochtar m
Baca selengkapnya

Penulis blog