Back to Top
POLITIK

Sejumlah Kader Ingin Adakan KLB PKB, Ini Alasannya

DEMOCRAZY.ID
April 09, 2021
0 Komentar
Beranda
POLITIK
Sejumlah Kader Ingin Adakan KLB PKB, Ini Alasannya

DEMOCRAZY.ID - Kader Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Ahmad Zamakhsyari mengatakan, ada pengurus yang ingin menggelar kongres luar biasa (KLB) karena banyak pelanggaran anggaran dasar dan rumah tangga (AD/ART).  "Ada juga pelanggaran amanat muktamar Bali," kata Jimmy, sapaan akrabnya, menjelaskan alasan ingin menggelar KLB, Kamis, 8 April 2021. Salah satunya, Jimmy mengatakan DPP sembarangan menunjuk pengurus DPC. Padahal, seharusnya penjaringan nama DPC harus melalui DPW.  Selain itu, ia juga menuding mekanisme musyawarah wilayah dan musyawarah cabang kerap tidak dijalankan.  Ada juga Dewan Syuro yang tidak dilibatkan dan diikutsertakan dalam penandatanganan kebijakan penting Partai, seperti SK dan yang lainnya. Bahkan, ia juga menyebut ada kepengurusan ganda dan rangkap jabatan Pengurus DPP yang juga menjadi ketua DPW.  "Mereka Ketua DPC mereka pengurus DPW. Sementara orang lain ini disingkirkan," kata Jimmy. Ia menyebut selama ini, kader-kader di tingkat DPC tel
Baca selengkapnya

Penulis blog