Back to Top
PERISTIWA

Begini Pengakuan Tukang Ojek Antar Gubernur Lukas Enembe ke Papua Nugini Lewat Jalur Tikus

DEMOCRAZY.ID
April 02, 2021
0 Komentar
Beranda
PERISTIWA
Begini Pengakuan Tukang Ojek Antar Gubernur Lukas Enembe ke Papua Nugini Lewat Jalur Tikus

DEMOCRAZY.ID - Gubernur Papua, Lukas Enembe, mengakui telah menyalahi Undang-Undang Keimigrasian terkait dokumen pelintas batas negara Nomor 6 Tahun 2011. Lukas Enembe tidak melalui Pintu Masuk Lintas Batas Negara (PLBN) di Skow Kota Jayapura, melainkan melewati jalur tradisional (jalur tikus) di wilayah Skow. Hal ini juga diakui tukang ojek yang digunakan Lukas Enembe saat melewati jalur tradisional tersebut.  Hendrik, nama panggilan sang tukang ojek tersebut, mengaku tidak tahu jika yang dibawanya adalah Gubernur Papua Lukas Enembe. “Saya tidak tahu kalau itu Gubernur. Setelah tiba di pangkalan ojek, saya diberi tahu kalau yang diantar adalah Gubernur Papua, ” katanya, Jumat (2/4). Ia menjelaskan, pengguna jasa ojeknya itu yang kemudian diketahui adalah Gubernur Papua Lukas Enembe tidak sendirian, tapin bersama dua pendamping.  Seorang laki-laki yang kemudian diketahui bernama Hendrik Abidondifu dan seorang perempuan yang diketahui bernama Ely Wenda. “Mereka tiga orang. Saya bonceng
Baca selengkapnya

Penulis blog