Back to Top
POLITIK

Bantah Dituduh Cari Muka, Demokrat Beberkan Kegagalan Total Marzuki Alie di Pemilu 2014

DEMOCRAZY.ID
Maret 25, 2021
0 Komentar
Beranda
POLITIK
Bantah Dituduh Cari Muka, Demokrat Beberkan Kegagalan Total Marzuki Alie di Pemilu 2014

DEMOCRAZY.ID - Mantan Ketua DPR RI, Marzuki Alie, menuding Sekretaris Bapilu Partai Demokrat (PD) Kamhar Lakumani cari muka di partai. Kamhar membantah dirinya mencari muka. "Yang kami sampaikan adalah fakta secara apa adanya tentang besaran pengaruh dan hubungan SBY dengan Partai Demokrat. Ini telah menjadi pengetahuan umum di mata publik Indonesia. Serta memotret peran dan posisi Marzuki Alie dalam sejarah perjalanan dan dinamika Partai Demokrat," kata Kamhar, Kamis (25/3/2021). Dia kemudian mengungkit kegagalan Marzuki Alie terpilih lagi sebagai Anggota DPR RI pada Pemilu 2014.  Dia juga menyebut Marzuki gagal di konvensi Capres yang digelar Partai Demokrat. "Faktanya pada 2014 saat masih menjabat sebagai Ketua DPR RI dan menjadi peserta Konvensi Capres Partai Demokrat, dia tak terpilih sebagai Anggota DPR, malah di Dapil DKI III semua kursi yang diperoleh Partai Demokrat pada 2009 sebanyak 3 kursi semuanya hilang. Jadi pada saat yang sama dia kehilangan legitimasi
Baca selengkapnya

Penulis blog