Back to Top
AGAMA EDUKASI

Wamenag Soal SKB Seragam Sekolah: Tuduhan Sekularisasi Berlebihan!

DEMOCRAZY.ID
Februari 07, 2021
0 Komentar
Beranda
AGAMA
EDUKASI
Wamenag Soal SKB Seragam Sekolah: Tuduhan Sekularisasi Berlebihan!

DEMOCRAZY.ID - Wakil Menteri Agama Zainut Tauhid Sa'adi menjelaskan soal Surat Keputusan Bersama (SKB) 3 Menteri tentang penggunaan seragam sekolah peserta didik, pendidik, dan tenaga kependidikan. Zainut menepis anggapan negara melakukan sekularisasi di SKB seragam sekolah. "Substansi SKB itu secara tegas tidak ada larangan untuk mengenakan seragam atau atribut agama tertentu. Yang dilarang adalah pemaksaan mengenakan seragam atau atribut agama di sekolah. Ini artinya negara tetap membolehkan peserta didik, pendidik dan tenaga kependidikan mengenakan pakaian sesuai keyakinan agama masing-masing. Dengan demikian tuduhan negara melakukan sekularisasi kurang tepat dan berlebihan," ucap Zainut dalam keterangannya, Minggu (7/2/2021). "Terbitnya SKB 3 Menteri sudah sangat sesuai dengan kondisi sosial masyarakat Indonesia yang beragam, plural dan bhinneka," ujarnya. Zainut menyebut, SKB seragam sekolah diharapkan dapat menumbuhkan kesadaran masyarakat dalam keberag
Baca selengkapnya

Penulis blog