Back to Top
EDUKASI PERISTIWA POLITIK

Geger! Beredar Foto Soal Ujian Sebut Ganjar Orang Islam, Tapi Tak Pernah Salat

DEMOCRAZY.ID
Februari 08, 2021
0 Komentar
Beranda
EDUKASI
PERISTIWA
POLITIK
Geger! Beredar Foto Soal Ujian Sebut Ganjar Orang Islam, Tapi Tak Pernah Salat

DEMOCRAZY.ID - Foto soal ujian yang beredar di media sosial menjadi bahan perbincangan. Pasalnya, soal ujian tersebut dianggap rancu. Di dalam salah satu soal pilihan ganda yang diduga ujian mata pelajaran pendidikan agama islam tertera nama Pak Ganjar. Tokoh Pak Ganjar dideskripsikan sebagai orang islam, namun tidak salat. Siswa lantas diminta untuk menyebut sifat tokoh itu tergolong yang mana. Berikut bunyi soalnya. Meskipun sudah mendapatkan rezeki yang banyak, Pak Ganjar tidak pernah bersyukut. Sebagai orang islam,. ia pun tidak pernah melaksanakan salat. Pak Ganjar termasuk orang yang... a. beruntung, b. beriman, c. bangkrut dan d. rugi Kemunculan soal ujian tersebut mendapat perhatian dari mantan politikus Partai Demokrat Ferdinand Hutahaean. Dia menyayangkan soal tersebut. Menurutnya tokoh dalam soal tersebut memiliki kemiripan nama dengan tokoh di Indonesia, sehingga tak etis dikeluarkan. "Entah siapa penulis buku ini dan entah digunakan di sekolah mana tp ini kurang ajar
Baca selengkapnya

Penulis blog